Pagi 🌷
MEMBERITAKAN INJIL dan MELAYANI TUHAN adalah tanggung jawab yang harus kita lakukan sebagai orang yang sudah diselamatkan, agar orang lain juga menerima KESELAMATAN di dalam Yesus Kristus.
1 Korintus 9 : 16
Karena jika aku memberitakan Injil, aku tidak mempunyai alasan untuk memegahkan diri. Sebab itu adalah keharusan bagiku. Celakalah aku, jika aku tidak memberitakan Injil.
Tuhan Yesus Memberkati 😇
Tidak ada komentar:
Posting Komentar